Review Kurikulum Prodi HES

Bersama Ketua Umum Posdhesi

Senin, 09 Desember 2024

Prodi Hukum Ekonomi Syariah Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya Gelar Ujian Peradilan Semu

 Praktik Peradilan Semu ini merupakan simulasi peradilan bagi mahasiswa Fakultas Syariah yang telah menyelesaikan magang Paktik Kemahiran Hukum di beberapa Lembaga Pengadilan. Melalui simulasi peradilan ini, mahasiswa dapat meningkatkan pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman praktik beracara setelah magang di Pengadilan Negeri Palangka Raya, Pengadilan Tinggi Agama Palangka Raya, serta Pengadilan Agama di Palangka Raya, Banjarmasin, Banjarbaru,...

Senin, 11 November 2024

Seminar Karya Tulis Ilmiah Prodi HES Fakultas Syariah 2024

 Minggu, 10 November 2024, tepatnya pukul 14.00-16.00 WIB, kegiatan dibuka oleh Ketua Prodi HES, Erry Fitrya Primadhany, M.H. Bertempat di Aula Fakultas Syariah, para mahasiswa prodi HES antusias mengikuti seminar yang menghadirkan narasumber Jefry Tarantang S.Sy.,S.H., M.H., dosen di IAIN Palangka Raya dan STIH Tambun Bungai Palangka Raya.Narasumber yang telah menghasilkan 8 artikel di Scopus, 17 buku ber-ISBN, lebih dari 50 artikel jurnal,...

Jumat, 27 September 2024

Lima Mahasiswa Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya Juarai KTIQ Pada MTQ ke-XII Pulang Pisau

 Kegiatan Musabaqah Tilawatil Qur’an ke-XII Tingkat Kabupaten Pulang Pisau, Kalimantan Tengah yang dilaksanakan pada tanggal 18-21 September 2024 di Kecamatan Kahayan Kuala telah selesai digelar. Lima mahasiswa Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya berhasil menorehkan prestasi pada ajang kompetisi tersebut.Lima mahasiswa Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya dari tiga program studi mengikuti kategori lomba Karya Tulis Ilmiah Qur’an (KTIQ). Syafaatur...

Jumat, 13 September 2024

Dosen IAIN Palangka Raya Menjadi Narasumber dalam Seminar Nasional di Universitas Palangka Raya

 Pada Kamis, 12 September 2024, Erry Fitrya Primadhany, SHI, MH, seorang dosen dari IAIN Palangka Raya, menjadi pembicara dalam Seminar Nasional yang membahas tema "Efektivitas Peran dan Fungsi Balai Harta Peninggalan Dalam Pengelolaan Aset Pailit." Acara ini diadakan di Universitas Palangka Raya dengan menghadirkan berbagai ahli hukum.Dalam paparannya, Erry Fitrya Primadhany menjelaskan secara rinci tentang hukum kepailitan, dimulai dari konsep...

Kamis, 08 Agustus 2024

Prodi Hukum Ekonomi Syariah Gelar Orientasi Praktik Kemahiran Hukum

 Program Studi Hukum Ekonomi Syariah, Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya menggelar Orientasi Praktik Kemahiran Hukum (PKH) I pada Rabu, 07 Agustus 2024. Kegiatan ini dihadiri oleh Dekan Fakultas Syariah, para dosen pembimbing PKH I, dan mahasiswa-mahasiswi para peserta praktik kemahiran hukum.Kegiatan PKH I yang diikuti 44 mahasiswa praktikan dengan 14 pembimbing ini akan dilaksanakan di beberapa Lembaga Pengadilan yakni Pengadilan Tinggi Agama...

Rabu, 31 Juli 2024

Tiga Dosen Prodi HES Mengikuti Pelatihan Dewan Pengawas Syariah

Banjarmasin, 3 Agustus 2024 - Tiga dosen Program Studi Hukum Ekonomi Syariah (HES) telah berhasil mengikuti pelatihan Dewan Pengawas Syariah (DPS) yang diselenggarakan oleh Dewan Syariah Nasional Majelis Ulama Indonesia (DSN-MUI) perwakilan Kalimantan Selatan.Muhammad Amin, MH mengikuti Pelatihan Dasar Muamalah Maliyah dan Fatwa DSN-MUI pada tanggal 29-30 Juni 2024 di Kota Banjarmasin. Pelatihan ini merupakan tahapan yang wajib diikuti oleh calon...

Jumat, 26 Juli 2024

Tenaga Kependidikan (Tendik) Fakultas Syariah Mengikuti Kegiatan Penatausahaan Perbendaharaan

Tenaga kependidikan (Tendik) dari Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya mengikuti kegiatan penatausahaan perbendaharaan program Pendidikan Islam yang berlangsung di Medan, Sumatra Utara, pada tanggal 25-27 Juli 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan tendik dalam pengelolaan keuangan dan perbendaharaan, yang merupakan aspek penting dalam mendukung proses pendidikan di institusi mereka. Kegiatan ini dihadiri oleh...

Kamis, 25 Juli 2024

Layanan MIKWA Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya: Mahasiswa Kini Bisa Mengakses Secara Offline dan Online

         Kamis, 25 Juli 2024 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan kepada mahasiswa. Fakultas syariah membuat platform layanan administrasi dan akademik yang dinamakan Layak Fasya, ssehingga mahasiswa kini dapat menikmati kemudahan akses secara online maupun offline. Mahasiswa dapat mengurus berbagai keperluan secara langsung di kantor administrasi Fakultas Syariah....

Penataan Lingkungan Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya: Langkah Baru Menuju Kampus Hijau

  Kamis, 25 Juli 2024 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Palangka Raya telah meluncurkan program penataan lingkungan di Fakultas Syariah yang bertujuan untuk menciptakan lingkungan kampus yang lebih hijau, bersih, dan nyaman. Program ini merupakan bagian dari inisiatif berkelanjtan IAIN Palangka Raya untuk meningkatkan kualitas lingkungan hidup dan kesejahteraan mahasiswa serta staf. Para pimpinan, dosen, dan tenaga kependidikan Fakultas...

Senin, 22 Juli 2024

Dosen dan Mahasiswa Prodi HES IAIN Palangka Raya Raih Prestasi di 12th International Community Service Activity

 IAIN Palangka Raya – Dr. Hj. Tri Hidayati, M.H., dosen Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya, meraih penghargaan sebagai pemenang ketiga (The 3rd Winner) pada ajang 12th International Community Service Activity yang diselenggarakan oleh Asosiasi Dosen Pengabdian Masyarakat Indonesia (ADPI). Kegiatan ini mengusung tema The Impact of Digitalization in Various Fields dan diikuti oleh 100 pemakalah dari 88 perguruan tinggi di berbagai belahan dunia.Dr....

Kamis, 04 Juli 2024

PKM Internasional oleh Dosen Fakultas Syariah di Jamiah Islam Syeikh Daud Al-Fathoni (JISDA), Yala, Thailand

Yala, Thailand - Dalam rangka pengabdian kepada masyarakat internasional, dosen Fakultas Syariah IAIN Palangka Raya melakukan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PKM). Dr. Surya Sukti, MA, seorang dosen dari Fakultas Syariah, menyampaikan materi terkait isu-isu hukum kontemporer yang sedang hangat diperbincangkan di dunia Islam. Dalam sesi tersebut, beliau membahas bagaimana perkembangan hukum Islam dapat beradaptasi dengan tantangan zaman tanpa...